Diskominfo Kukar
Diskominfo Kukar
Bupati Kukar Ingatkan Warga Hadapi Musim Hujan dengan Jaga Kesehatan
TENGGARONG, Kastaramedia - Bupati Kutai Kartanegara (Kukar), Edi Damansyah, mengimbau masyarakat Kabupaten Kukar untuk meningkatkan kewaspadaan menghadapi musim hujan yang sedang berlangsung. Edi menekankan...
Kecamatan Muara Kaman Komitmen Menjadi Titik Sentral Agrikultur di Kalimantan Timur
TENGGARONG, Kastaramedia - Inisiatif strategis telah dilancarkan oleh Pemerintah Kecamatan Muara Kaman, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), guna mewujudkan ambisi menjadi titik sentral agrikultur di...
Pendapatan BUMDes Batuah Meningkat, Ini Tanggapan Kades
TENGGARONG, Kastaramedia - BUMDes Batuah Prima Mandiri (BPM) di Desa Batuah, Kabupaten Kutai Kartanegara, telah berhasil mengumpulkan Pendapatan Asli Desa (PADes) melebihi target tahunan...
Mahasiswa Beasiswa Kukar Idaman Telkom University Memulai Magang di OPD, Fokus pada Teknologi Informasi...
TENGGARONG, Kastaramedia - Sekretaris Daerah (Sekda) Kutai Kartanegara (Kukar), Sunggono, melepas 14 mahasiswa penerima beasiswa Kukar Idaman dari kerjasama dengan Telkom University untuk memulai...
Bupati Kukar Resmikan Kantor Desa Loa Lepu untuk Meningkatkan Kualitas Pelayanan Publik
TENGGARONG, Kastaramedia - Bupati Kutai Kartanegara (Kukar), Edi Damansyah, hari ini meresmikan Kantor Desa Loa Lepu di Kecamatan Tenggarong Seberang sebagai upaya nyata dalam...
Pemkab Kukar Berikan Dukungan Penuh untuk UMKM dengan Bantuan Peralatan dan Program Modal Usaha
TENGGARONG, Kastaramedia - Wakil Bupati Kutai Kartanegara (Kukar), Rendi Solihin, terus menunjukkan komitmen kuatnya dalam mendukung para pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM)...
Bupati Edi Fokuskan Kutai Kartanegara sebagai Lumbung Pangan IKN
TENGGARONG, Kastaramedia - Bupati Kutai Kartanegara, Edi Damansyah, menggarisbawahi komitmennya untuk menjadikan Kutai Kartanegara sebagai lumbung pangan Ibu Kota Negara (IKN) yang baru. Dengan...
Petani Selerong dapat Bantuan Cultivator untuk Tunjang Pertanian
TENGGARONG, Kastaramedia - Bupati Kutai Kartanegara (Kukar) Edi Damansyah menyerahkan alat mesin pertanian berupa cultivator kepada para petani di Desa Selerong, Kecamatan Sebulu, pada...
Pemkab Kukar Terapkan KKPD untuk Efisiensi Belanja Kecil
TENGGARONG, Kastaramedia - Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Pemkab Kukar), Kalimantan Timur, meluncurkan Kartu Kredit Pemerintah Daerah (KKPD) sebagai solusi untuk mempermudah belanja kecil seperti...
Pembangunan Jembatan Kutai Kartanegara 2 Dimulai, Bupati Kukar Minta Dukungan Semua Pihak
TENGGARONG, Kastaramedia - Proses pembangunan Jembatan Kutai Kartanegara 2 di Desa Sebulu Modern, Kecamatan Sebulu, telah resmi dimulai dengan acara groundbreaking yang digelar pada...